Berita
-
Pembinaan dan Penimbangan Ibu Hamil dan Balita di Kalurahan Trimurti
17 Mei 2025 15:01:46 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Dalam rangka meningkatkan kesehatan ibu dan anak serta mencegah stunting, Kalurahan Trimurti menggelar kegiatan Pembinaan dan Penimbangan Ibu Hamil dan Balita yang dilaksanakan pada Jumat, 16 Mei 2025, bertempat di Pendopo Kalurahan Trimurti. Kegiatan ini diikuti oleh ibu hamil serta ..selengkapnya
-
Cek Kesehatan Gratis untuk Lurah, Pamong, Bamuskal, dan Staf Kalurahan Trimurti
17 Mei 2025 14:50:07 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Dalam upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya kesehatan di lingkungan pemerintahan tingkat kalurahan, Puskesmas Srandakan mengadakan kegiatan Cek Kesehatan Gratis (CKG) bagi lurah, pamong, bamuskal, dan staf Kalurahan Trimurti yang dilaksanakan pada hari Kamis, 15 Mei 2025. Kegiatan ..selengkapnya
-
Pembinaan Posyandu Remaja "Tunas Cempedak" Dusun Pedak Oleh Puskesmas Srandakan
10 Mei 2025 09:25:00 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti — Dalam upaya meningkatkan kesadaran dan kesehatan remaja, Puskesmas Srandakan melalui Ibu Endang S. Tanto melaksanakan kegiatan pembinaan Posyandu Remaja "Tunas Cempedak" yang bertempat di Dusun Pedak. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat, 9 Mei 2025 dan diikuti oleh para remaja ..selengkapnya
-
Gapoktan Sido Maju Trimurti Mengikuti Bimtek Penangganan OPT Burung Pipit Demi Jaga Hasil Panen
09 Mei 2025 00:09:03 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Bantul menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Pencegahan dan Penanganan Organisme Pengganggu Tanaman (OPT) burung pipit pada tanaman padi, Kamis, 8 Mei 2025. Kegiatan ini dilaksanakan di Balai Budaya Kayu Ayu, Padukuhan Jetis, Kalurahan Trimurti. ..selengkapnya
-
BPN Bantul Gelar Sosialisasi PTSL dan PBT di Kalurahan Trimurti
08 Mei 2025 23:55:15 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Bantul menggelar kegiatan sosialisasi Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dan Pengumpulan Data Yuridis dan Fisik Bidang Tanah (PBT) di Kalurahan Trimurti, Kapanewon Srandakan. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 7 Mei 2025, bertempat ..selengkapnya
-
Musyawarah Kalurahan Trimurti Bahas Strategi Penanggulangan Kemiskinan Secara Tematik
06 Mei 2025 21:23:06 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Badan Permusyawaratan Kalurahan (Bamuskal) Trimurti menggelar Musyawarah Kalurahan (Muskal) dengan agenda khusus membahas isu tematik kemiskinan di wilayah Kalurahan Trimurti. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 6 Mei 2025, bertempat di Pendopo Kalurahan Trimurti. Musyawarah ini dihadiri ..selengkapnya
-
Upacara Hari Pendidikan Nasional 2025 di SMA Negeri 1 Srandakan
06 Mei 2025 20:47:37 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti, Srandakan – Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2025, SMA Negeri 1 Srandakan menggelar upacara bendera pada Jumat, 2 Mei 2025. Upacara ini berlangsung khidmat dan penuh makna, serta dihadiri oleh jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Kapanewon (Forkompimkap) ..selengkapnya
-
Rapat Koordinasi Penanganan Stunting Kalurahan Trimurti Libatkan Berbagai Unsur Lintas Sektor
03 Mei 2025 14:10:27 WIB Muhammad Iqbal RasyidTrimurti – Pemerintah Kalurahan Trimurti menggelar rapat koordinasi penanganan stunting yang melibatkan berbagai pemangku kepentingan lintas sektor. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Senin, 28 April 2025, dan menjadi langkah strategis dalam upaya percepatan penurunan angka stunting di wilayah ..selengkapnya
AUDIO 2
https://www.youtube.com/watch?v=1w7OgIMMRc4
Kalender
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- RENCANA KERJA PEMERINTAH KALURAHAN TRIMURTI TAHUN 2025
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2025
- PENGHASILAN LURAH, PAMONG KALURAHAN, STAF KALURAHAN, STAF HONORER KALURAHAN DAN BADAN PERMUSYAWARATA
- BESARAN MASING-MASING DANA KOMPENSASI SEBAGAI PENGGANTI TANAH PELUNGGUH YANG DITERIMA LURAH DAN PAMO
- ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2024
- PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN ANGGARAN 2024
- PENYERTAAN MODAL PEMERINTAH KALURAHAN TRIMURTI PADA BADAN USAHA MILIK KALURAHAN “TRIMURTI LESTARI”