Sejarah Pedukuhan Nengahan

28 Januari 2020 13:41:17 WIB

A. sejarah dukuh Nengahan

Dukuh nengahan Merupakan salah satu Dukuh yang terletak di Desa Trumurti, Kecamatan Srandakan, Kabupaten Bantul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.  Tidak banyak yang mengetahui sejarah adanya Pedukuhan Nengahan akan tetapi ada beberapa informasi penting tetang nengahan di masa lalu yang patut pembaca ketahui.

 

Sebelum banyak nya Beragam macam industry rumahan yang ada di Pedukuhan Nengahan ini pada tahun 1900 an, masyarakat banyak membuat usaha rumahan yaitu minyak kelapa. Karena di nengahan sendiri memang banyak terdapat pohon kelapa. Dan hasil minya tersebut dijual ke Yogyakarta. Dan inilah yang menjadi hasil pendapatan utama warga

B. Letak Geografis

Dukuh Nengahan terletak di Desa Trimurti Kecamatan Srandakan, Kabupaten Bantul. Dukuh Nengahan merupakan salah satu dari 19 dukuh yang ada didesa Trimurti. Jarak Dukuh Nengahan dari pusat Kota Yogyakarta ± 21 km, sedangkan jarak dari Kota Bantul ±  11, dan jarak dari kantor kecamatan Srandakan adalah ± 500 meter.  Kawasan Dukuh nengahan terdiri dari Sekolah (SMP 1 Srandakan), Perumahan, Rumah Produksi (Tempe, tahu, anyaman, Peyek, mie letek,). Di Dukuh Nengahan tidak terdapat lahan persawahan sehingga tidak ada lahan pertanian.

    

Dukuh Nengahan secara geografis berbatasan dengan :

  • Sebalah barat dengan SMP 1 Srandakan
  • Sebelah timur dengan Dusun Gunungsaren Kidul
  • Sebelah utara dengan Dusun Lopati
  • Sebelah selatan Dusun Srandakan

Dukuh Nengahan terletak di titik koordinat Lat 7093’ 58S”, Lon 110025’5E”. Karena dekat dengan pantai Dukuh nengahan memiliki ketinggian 79 kaki dari permukaan laut. Dan memiliki suhu rata-rata 240-260 C.    

 

  1. Letak Geografis

Dukuh Nengahan terletak di Desa Trimurti Kecamatan Srandakan, Kabupaten Bantul. Dukuh Nengahan merupakan salah satu dari 19 dukuh yang ada didesa Trimurti. Jarak Dukuh Nengahan dari pusat Kota Yogyakarta ± 21 km, sedangkan jarak dari Kota Bantul ±  11, dan jarak dari kantor kecamatan Srandakan adalah ± 500 meter.  Kawasan Dukuh nengahan terdiri dari Sekolah (SMP 1 Srandakan), Perumahan, Rumah Produksi (Tempe, tahu, anyaman, Peyek, mie letek,). Di Dukuh Nengahan tidak terdapat lahan persawahan sehingga tidak ada lahan pertanian.

    

Dukuh Nengahan secara geografis berbatasan dengan :

  • Sebalah barat dengan SMP 1 Srandakan
  • Sebelah timur dengan Dusun Gunungsaren Kidul
  • Sebelah utara dengan Dusun Lopati
  • Sebelah selatan Dusun Srandakan

Dukuh Nengahan terletak di titik koordinat Lat 7093’ 58S”, Lon 110025’5E”. Karena dekat dengan pantai Dukuh nengahan memiliki ketinggian 79 kaki dari permukaan laut. Dan memiliki suhu rata-rata 240-260 C.    

 

 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License