Realisasi APBKal 2024 dan APBKal 2025 Kalurahan Trimurti

Realisasi APBKal (Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan) Tahun 2024 adalah laporan pertanggungjawaban penggunaan anggaran Kalurahan yang telah dianggarkan dalam APBKal. Laporan ini mencakup rincian pendapatan, belanja, dan pembiayaan yang telah terealisasi selama satu tahun anggaran. Realisasi APBKal berfungsi sebagai bukti transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan Kalurahan kepada masyarakat. Realisasi APBKal adalah dokumen yang membandingkan antara anggaran yang telah ditetapkan dalam APBKal dengan realisasi yang sebenarnya terjadi untuk menunjukkan bagaimana uang Kalurahan dikelola dan digunakan, memberikan informasi kepada masyarakat tentang pelaksanaan anggaran Kalurahan dan menunjukkan tingkat efektivitas dan efisiensi penggunaan anggaran.
Artikel Terkini
-
Lomba Masak Ibu-Ibu Padukuhan Gunungsaren Lor
20 Agustus 2024 10:12:57 WIB SandiDalam rangka memeriahkan peringatan HUT RI ke-79, Padukuhan Gunungsaren Lor menyelenggarakan serangkaian acara menarik. Salah satu yang paling dinantikan adalah lomba masak antar ibu-ibu RT. Acara ini melibatkan partisipasi aktif dari RT 78, 79, 80, 81, 82, dan 83. Setiap RT mengirimkan lima perwaki... ..selengkapnya
-
Deteksi Kolesterol, Gula Darah, dan Asam Urat
20 Agustus 2024 10:11:37 WIB SandiSapuangin, [19 Agustus 2024] - Kader Posyandu Desa Sapuangin mengikuti pelatihan deteksi kolesterol, gula darah, dan asam urat pada hari Senin tanggal 19 Agustus pukul 14:00 hingga 15:30 WIB. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan kader dalam mendeteksi dini penyakit tidak menular (PTM... ..selengkapnya
-
Upacara memperingati hari kemerdekaan Indonesia ke-79 Dusun Proketen
20 Agustus 2024 10:09:43 WIB SandiDalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, mahasiswa KKN UMY kelompok 032 tidak hanya berperan sebagai pengibar bendera pusaka di Dusun Proketen pada tanggal 17 Agustus 2024. Setelah pelaksanaan upacara yang khidmat, rangkaian acara dilanjutkan dengan makan bers... ..selengkapnya
-
Malam Tirakatan Memperingati HUT RT - 79
19 Agustus 2024 10:08:26 WIB SandiPada malam Jum'at, 16 Agustus 2024, Padukuhan Sapuangin mengadakan malam tirakatan untuk memperingati hari kemerdekaan Indonesia. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh RT setempat, ormas, dan mahasiswa KKN 073. Mahasiswa KKN UMY 073 berkontribusi dalam membacakan sejarah singkat kemerdekaan Indonesia pa... ..selengkapnya
-
Asuhan Keluarga Kepada Keluarga Anak Stunting
19 Agustus 2024 09:33:11 WIB SandiKegiatan ini berlangsung secara door-to-door ke masing-masing keluarga dari pukul 10.00 WIB hingga pukul 11.00 WIB. Program ini melibatkan pihak kader Kesehatan dan mahasiswa KKN kesehatan yang tengah menjalankan program pengabdian di daerah Sapuangin. “Nutrisi Tepat, Kendalikan Stunting&rdquo... ..selengkapnya
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Observasi Interaksi Antar Siswa
- Jaring Aspirasi Warga Srandakan Untuk Program Kerja KKN UNY
- Aksi Nyata Sumpah Pemuda
- Pengajian Yamitiman Masjid Jabbal Nur
- Sosialisasi Masage Kebugaran dan Penanganan Cedera
- Bimbel Anak-Anak Gunungsaren Lor
- Pembentukan Kelompok Pembudidaya Ikan “Trimurti Sukses Makmur”
















