Realisasi APBKal 2024 dan APBKal 2025 Kalurahan Trimurti

Realisasi APBKal (Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan) Tahun 2024 adalah laporan pertanggungjawaban penggunaan anggaran Kalurahan yang telah dianggarkan dalam APBKal. Laporan ini mencakup rincian pendapatan, belanja, dan pembiayaan yang telah terealisasi selama satu tahun anggaran. Realisasi APBKal berfungsi sebagai bukti transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan Kalurahan kepada masyarakat. Realisasi APBKal adalah dokumen yang membandingkan antara anggaran yang telah ditetapkan dalam APBKal dengan realisasi yang sebenarnya terjadi untuk menunjukkan bagaimana uang Kalurahan dikelola dan digunakan, memberikan informasi kepada masyarakat tentang pelaksanaan anggaran Kalurahan dan menunjukkan tingkat efektivitas dan efisiensi penggunaan anggaran.
Artikel Terkini
-
Kegiatan TPA Bersama Anak-Anak di Masjid Aminalkan
11 November 2025 11:08:38 WIB opratorSenin, 10 November 2025, mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) melaksanakan kegiatan Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) bersama anak-anak di sekitar masjid setempat. Kegiatan ini merupakan bagian dari program kerja bidang keagamaan yang bertujuan untuk menin... ..selengkapnya
-
KKN UNY Gelar Rapat Pembahasan Program Kerja
11 November 2025 11:06:13 WIB opratorMinggu, 2 November 2025, telah dilaksanakan kegiatan kelompok giat yang dihadiri oleh seluruh anggota kelompok beserta mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Kegiatan ini bertujuan untuk membahas berbagai program kerja yang akan dilaksanakan selama masa pengabdi... ..selengkapnya
-
Kerja Bakti Perbaiki Selokan di Kampung Pondok
11 November 2025 11:04:44 WIB opratorMinggu pagi, para mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) turut serta dalam kegiatan kerja bakti di Kampung Pondok RT 7. Kegiatan ini dimulai pukul 07.00 hingga 11.00 WIB dan diikuti oleh warga setempat bersama para mahasiswa yang tengah melaksanakan program pengabdian masyarakat. Cuaca cerah turut mendu... ..selengkapnya
-
Jalan Sehat di RT 01
11 November 2025 11:03:25 WIB opratorMinggu, 9 November 2025, para mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) turut berpartisipasi dalam kegiatan jalan sehat yang diselenggarakan oleh warga RT 01. Kegiatan ini dimulai pukul 07.00 pagi dan berlangsung hingga pukul 09.30. Suasana pagi yang cerah menambah semangat peserta yang terdiri dari warga ... ..selengkapnya
-
Pembuatan Wayang Dari Kertas
10 November 2025 09:37:37 WIB opratorKamis, 6 November 2025 KKN-M UNY 23639 melaksanakan program kerja kegiatan kreatif bersama dengan anak-anak kelas 6 di SDN Gunungsaren yang menghadirkan momen seru bagi siswa kelas 6 dalam proyek pembuatan wayang hewan dari kardus bekas. Aktivitas ini tidak hanya mengembangkan kemampuan kreativitas ... ..selengkapnya
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kegiatan Fun Science Mengajak Anak Belajar Sambil Bermain
- Jabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan
- Petunjuk Teknis Bantuan Keuangan Khusus Dana Keistimewaan Karangkopek Kalurahan Trimurti
- Pemberian Tunjangan Hari Raya Bagi Lurah, Pamong Kalurahan, Bamuskal dan Staf
- Pemanfaatan Tanah Kalurahan Trimurti
- Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan
- Penyertaan Modal Kalurahan Trimurti Pada Badan Usaha Milik Kalurahan













