Pengajian Rutin Selasa Pahing Dusun Puron

08 Januari 2020 12:35:49 WIB

Pada Malam selasa Pahing atau pada tanggal 6 januari 2020 telah dilaksanakannya Pengajian rutin Dusun Puron Desa Trimurti yang bertempat di Masjid Darussalam . Pengajian ini dimulai pada pukul 20.00 dan dipandu oleh salah satu warga di dusun puron. Dalam acara ini selain kehadiran warga dusun puron, berkesempatan hadir juga bapak Ketua takmir masjid Darussalam dan juga Bapak H.Wahid selaku Pimpinan Ranting Muhammadiyah Trimurti Selatan.

Pada pengajian kali ini, diisi oleh bapak H. Eko Rianto S.Pd. Beliau mengankat tema tentang Persaudaraan. Dimana beliau mengatakan bahwa semua orang muslim itu bersaudara, baik itu muslim yang berada di luar negeri ataupun yang saat ini sedang diuduk bersama – sama di dalam masjid. Hal ini membuat betapa pentingnya taaruf atau perkenalan. Karena jika kita tidak saling mengenal kita tidak akan pernah tahu siapa keluarga kita. Sehingga jika kita sedang mengalami kesulitan atau kesusahan yang akan menolonh kita pastilah kelurga kita yaitu umat muslim yang lain.

Komentar atas Pengajian Rutin Selasa Pahing Dusun Puron

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License