Serunya Kunjungan Industri SD Keputran 1 di Bakpia Indri

14 Maret 2019 12:05:42 WIB

Kamis 14/3/19 SD Keputran 1 menyambangi Bakpia Indri yang terletak di Kampung Paten RT 96 dalam rangka kunjungan industri yang menjadi program 1 tahun sekali. Kegiatan tersebut dihadiri Guru pendamping, siswa SD Keputran 1.

Siswa dan siswi SD Keputran 1 tampak antusias dalam berbagai sesi kegiatan seperti proses produksi pembuatan bakpia.

setelah kunjungan selesai diharapkan siswa dan siswi SD Keputran 1 dapat menceritakan kembali perjalanan mereka dan menjadi pengetahuan baru bagi anak-anak, menanamkan jiwa kebersamaan siswa,  meningkatkan rasa sosial dan mengenalkan produk di sekitar dan lebih mencintai makan lokal.

Komentar atas Serunya Kunjungan Industri SD Keputran 1 di Bakpia Indri

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License