Pentas Jathilan Turonggo Wirogo Mudo Dalam Rangka Memperingati Hari Supah Pemuda
Sandi 24 Juni 2024 09:02:04 WIB
Trimurti, Srandakan - Kalurahan Trimurti menyelenggarakan sebuah Pentas Kesenian Jathilan pada hari Minggu tanggal 9 Juni 2024, yang berlokasi di Lapangan Mangiran .
Pentas kesenian Jathilan merupakan tarian tradisional yang berasal dari daerah Jawa. Jathilan ini juga merupakan kesenian yang menyatukan unsur magis atau ritual. Pentas kesenian Jathilan ini biasanya ditampilkan dengan menggunakan properti kuda tiruan yang terbuat dari anyaman bambu atau kepang. Properti ini biasa disebut dengan nama jarang kepang.
Tidak hanya sekedar hiburan, Jathilan juga dipercaya memiliki makna spiritual, sering kali diiringi dengan ritual dan doa untuk keselamatan serta keberkahan bagi masyarakat setempat. Musik gamelan yang khas mengiringi tarian ini, menciptakan suasana yang magis dan menghipnotis penonton.
Kegiatan ini dihadiri oleh Lurah Kalurahan Trimurti dan pamong Kalurahan Trimurti, serta warga Kalurahan Trimurti dan sekitarnya yang ikut menyaksikan pentas kesenian jathilan tersebut.
Dengan suksesnya pentas kesenian Jathilan ini, Kalurahan Trimurti berencana kedepan untuk menggelar kegiatan serupa guna pelestarian budaya dan berkomitmen untuk terus mendukung kegiatan seni dan budaya yang dapat mempererat tali persaudaraan antar warga
Komentar atas Pentas Jathilan Turonggo Wirogo Mudo Dalam Rangka Memperingati Hari Supah Pemuda
Formulir Penulisan Komentar
AUDIO 2
Kalender
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- "Sansara Murti": Wisata Edukasi Unik di Kalurahan Trimurti
- Bimtek KPPS Kalurahan Trimurti: Siap Sukseskan Pilkada 2024
- Ular Phyton Gegerkan Warga Mangiran, Trimurti, Setelah Mangsa Anak Entok
- Pelatihan Tari Kreasi
- Pelatihan Musik di TK Negeri Srandakan
- embuatan Lapangan Voli Gerso
- endampingan Belajar Mengajar di PAUD Kuncup Melati
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License