Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 1, 2 dan Booster

31 Maret 2022 12:16:05 WIB

Masyarakat dari berbagai latar belakang sangat antusias mengikuti vaksinasi booster atau vaksin Covid-19 dosis tiga yang digelar di Pendopo Kalurahan Trimurti, Rabu (30/3).

Terlihat antusiasme masyarakat cukup tinggi untuk melakukan vaksinasi yang diselenggarakan di oleh UPT Puskesmas Srandakan bekerjasama dengan Pemerintah Kalurahan Trimurti.

Vaksin booster diberikan secara gratis untuk seluruh masyarakat warga Kabupaten Pasuruan dan diperuntukkan bagi yang berusia 18 tahun ke atas serta telah menerima vaksin dosis kedua dalam jangka waktu minimal 6 bulan, selain vaksinasi booster, juga tetap disiapkan vaksinasi dosis pertama dan kedua, yang sasarannya terbuka untuk masyarakat umum. (INN)

Dalam pelaksanaan vaksinasi tersebut juga dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat, dengan diatur oleh Relawan Forum Pengurangan Resiko Bencana (FPRB) Trimurti

Komentar atas Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 1, 2 dan Booster

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License