Berita

  • Dusun Puron Tingkatkan Pelayanan Posyandu

    11 Juli 2019 12:25:26 WIB
    Dusun Puron Tingkatkan Pelayanan Posyandu
    Kegiatan rutin ini dilaksanakan oleh posyandu balita Dusun Puron dirumah Kepala Dusun Puron Wahyudi Purwanto (Rabu 10/7). kader posyandu balita juga memberikan makanan tambahan gizi untuk anak-anak untuk menambahkan gizi anak serta menjaga agar jangan sampai anak balita di Dusun Puron megalami kekurangan ..selengkapnya

  • Musdes RKP Desa Trimurti Tahun 2020

    10 Juli 2019 13:10:36 WIB
    Musdes RKP Desa Trimurti Tahun 2020
    Pemerintah Desa Trimurti menggelar Musyawarah Desa (MusDes) terkait Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa Tahun 2020. Kegiatan tersebut berlangsung pada selasa 9/7 bertempat di Pendopo Balai Desa Trimurti. Kegiatan tersebut dibuka oleh ketua BPD Drs. Pagi Nurwanto MPd serta Lurah Desa Trimurti Agus Purwaka ..selengkapnya

  • Pembinaan dan Pelatihan Kader Posyandu se Desa Trimurti

    10 Juli 2019 12:23:55 WIB
    Pembinaan dan Pelatihan Kader Posyandu se Desa Trimurti
    Pembinaan dan Pelatihan Kader Posyandu se Desa Trimurti  dalam rangka pembinaan posyandu balita tahun 2019 sudah dilaksanakan, di Aula Balai Desa Trimurti, Rabu 10/7. acara dibuka secara resmi oleh kasi pelayanan Desa Trimurti Novika Putri Agustin S.Pd. Hadir pada kesempatan tersebut Lurah Desa ..selengkapnya

  • Kepala Dusun Lopati Dampingi Kegiatan Posyandu Mekar Asih

    09 Juli 2019 09:27:30 WIB
    Kepala Dusun Lopati Dampingi Kegiatan Posyandu Mekar Asih
    Masyarakat, khususnya ibu hamil dan yang memiliki balita diimbau selalu aktif mengikuti program posyandu yang dilaksanakan rutin setiap bulan sekali, agar kesehatan ibu dan balita tetap terjaga, serta dapat memenuhi kebutuhan gizinya. Kepala Dusun Lopati Sutiyem melaksanakan pendampingan kegiatan Pos ..selengkapnya

  • Kegiatan Posyandu Warga Gunungsaren Lor

    09 Juli 2019 09:25:56 WIB
    Kegiatan Posyandu Warga Gunungsaren Lor
    Salah satu kegiatan yang rutin dilakukan di Desa Trimurti adalah Posyandu dimasing-masing Pedukuhan. Salah satunya di Dusun Gunungsaren Lor melaksanaan kegiatan rutin Posyandu setiap tanggal 10. Kegiatan tersebut bertempat di rumah Hartini Warga RT 80 Dusun Gunungsaren Lor. Pelaksanaan Posyandu dibagi ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pembangunan Drainase di Dusun Gerso

    08 Juli 2019 10:33:31 WIB
    Sosialisasi Pembangunan Drainase di Dusun Gerso
    Pemerintah desa Trimurti Srandakan menghadiri Sosialisasi Pembangunan Drainase di Rumah Kepala Dusun Gerso. Selasa, 2 Juli 2019 pukul 19.30 Wib kegiatan sosialisasi persiapan pelaksanaan pembangunan fisik untuk pembangunan drainase  Sosialisasi dihadiri oleh perangkat desa Trimurti Suryanto, Kepala ..selengkapnya

  • Pelaksaan Program Pembangunan Partisipatif Masyarakat Desa (P2MD) di Dusun Klurahan

    08 Juli 2019 09:35:29 WIB
    Pelaksaan Program Pembangunan Partisipatif Masyarakat Desa (P2MD) di Dusun Klurahan
    Guna meningkatkan pembangunan pembangunan di bidang infrastruktur jalan Pemerintahan Desa Trimutri Kecamatan Srandakan Kabupaten Bantul melakukan pengecoran jalan beton di RT 20 Dusun Klurahan sepanjangmencapai 94 meter untuk pemerataan pembangunan di Desa Trimurti dalam pelaksaan program pembangunan ..selengkapnya

  • Bantuan Perlengkapan P3K Dari Badan Nasional Penangulangan Bencana (BNPB)

    05 Juli 2019 10:37:45 WIB
    Desa Tangguh Bencana (Destana) Desa Trimurti mendapat bantuan perlengkapan P3K dari Badan Nasional Penangulangan Bencana (BNPB) di Pendopo Balai Desa Trimurti, Jumat (5/7). Bantuan diserahkan langsung  oleh kepala pelaksana Badan Nasional Penangulangan Bencana (BNPB) Daerah Istimewa Yogyakarta ..selengkapnya