Pengajian Nuzullul Qur'an Di Masjid Aminalkan Dusun Srandakan Trimurti Srandakan
28 Mei 2019 08:53:26 WIB
Telah berlangsung kegiatan Pengajian dalam rangka Nuzullul Qur'an di Dusun Srandakan Trimurti Srandakan Bantul. Sabtul, 25 Mei 2019 pukul 20.30 Wib bertempat dikompleks halaman masjid aminalkan srandakan. Selasa (28/5/19)
Kegitan tersebut turut dihadiri Lurah Desa Trimurti Agus Purwaka ST, Perwakilan Polsek Srandakan Iptu Isnen, Tokoh masyarakat Srandaka, Remaja Masjid Aminalkan dan 200 jamaah pengajian.
Bahwa peringatan nuzulul quran adalah merupakan mengenang sejarah, begitu pula dengan hari besar islam lainnya. Thowaf 7 kali mengelilingi ka'bah merupakan bentuk permohonan maaf malaikat atas penciptaan adam dan hawa sebagai kholifah.
Kegiatan berlangsung hingga pukul 23.10 wib dimeriahkan dengan hadroh dari remaja masjid aminalkan. situasi kondusif dengan pengamanan personil polsek srandakan
Komentar atas Pengajian Nuzullul Qur'an Di Masjid Aminalkan Dusun Srandakan Trimurti Srandakan
Formulir Penulisan Komentar
AUDIO 2
Kalender
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- "Sansara Murti": Wisata Edukasi Unik di Kalurahan Trimurti
- Bimtek KPPS Kalurahan Trimurti: Siap Sukseskan Pilkada 2024
- Ular Phyton Gegerkan Warga Mangiran, Trimurti, Setelah Mangsa Anak Entok
- Pelatihan Tari Kreasi
- Pelatihan Musik di TK Negeri Srandakan
- embuatan Lapangan Voli Gerso
- endampingan Belajar Mengajar di PAUD Kuncup Melati
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License