PSN Dusun Mangiran
25 Januari 2019 10:25:11 WIB
Jumat, (25/1/19) Dilaksanakan kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Dusun Mangiran. Tim pemantau gerakan PSN dari Kecamatan Srandakan yang terdiri dari unsur Muspika, Puskesmas, didukung Lurah desa dan jajarannya serta para Kader Dusun Mangiran, mengadakan monitoring gerakan PSN di Desa Trimurti khususnya di Dusun Mangiran.
Dari hasil pemantauan Dusun Mangiran ditemukan 1 tempat yang positif terdapat jentik nyamuk dari 39 sample dan mendapat nilai ABJ (Angka Bebas Jentik) sebesar 97,43%. Dari hasil evaluasi ini, Tim Pemantauan berharap Angka Bebas Jentik ini dapat dipertahankan dan ditingkatkan lagi. Ditegaskan bahwa untuk memerangi penyakit DBD dalam rangka mensukseskan Program DB4MK di Kabupaten Bantul, salah satunya dengan metode yang ampuh yaitu dengan gerakan PSN melaui 3 M (Menguras, Menutup, dan Mengubur). (sandi)
Komentar atas PSN Dusun Mangiran
Formulir Penulisan Komentar
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Gladi Bersih Forum Komunikasi Kethoprak Bantul (FKKB) Kapanewon Srandakan
- Sosialisasi Program Corblok RT 2 Padukuhan Srandakan
- Sosialisasi Program Penerangan Jalan di Padukuhan Puluhan Kidul
- Sosialisasi Program Corblok Kampung Mayongan RT 113 Dusun Celan
- Sosialisasi Program Corblok di Dusun Klurahan RT 18
- Pelatihan Dasar bagi Pamong Baru Kalurahan Trimurti
- Bimtek Penguatan Pengelolaan Keuangan Kalurahan Trimurti
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
