Pendampingan Bahasa Inggis Oleh Mahasiswa UMY

Printa Kusumastuti 26 Januari 2023 10:10:53 WIB

Yogyakarta - Kelompok KKN 62 dari UMY melaksanakan kegiatan mengajar TPA kedua kalinya di Masjid. Pada hari ini Rabu 25 Januari 2023, kelompok KKN 62 juga melaksanakan program kerja yaitu pembelajaran tambahan bahasa Inggris di masjid Ash-Shodiq setelah kegiatan TPA selesai. Kegiatan pembelajaran tambahan bahasa Inggris hari ini dimulai dari materi dasar yaitu tentang pelafalan dan penulisan warna dalam bahasa Inggris. Selain mengadakan kegiatan TPA dan pembelajaran B. inggris, kelompok KKN 62 juga membantu anak-anak dalam mengerjakan tugas yang diberikan oleh pihak sekolah.Kemudian di akhir kegiatan pembelajaran, diadakan quiz terkait bahasa Inggris warna-warna. Pelaksanaan kuis ini dilakukan dengan cara membariskan 2 kubu (laki-laki dan perempuan). Kemudian saat quiz dilakukan, anggota KKN 62 menanyakan bahasa Indonesia warna yang dipilih dan harus dijawab dengan bahasa Inggris oleh anak-anak TPA dan yang bisa menjawab akan diberi snack serta dibolehkan pulang duluan. Antusias anak-anak ini pun sangat tinggi

Komentar atas Pendampingan Bahasa Inggis Oleh Mahasiswa UMY

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License