Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 1
09 September 2021 10:03:57 WIB
Pelaksananaan Vaksinasi Covid-19 dosis 1 untuk usia produktif di Kalurahan Trimurti Kapanewon Srandakan dilaksananakan bersama Puskesmas Srandakan. pelaksanaan vaksinasi ini merupakan dosis pertama dengan kuota vaksin 210 orang. Adapun pelaksanaan vaksinasi dimulai pukul 08.00 sampai 11.00 WIB di Halaman Puskesmas Srandakan. Kamis (9/9)
Forum Pengurangan Resiko Bencana (FPRB) Trimurti membantu percepatan pelaksanaan vaksinasi untuk mensosialisasikan dan penerapan protocol kesehatan serta mensukseskan program vaksinasi untuk membuat sistem kekebalan tubuh seseorang mampu mengenali dan dengan cepat melawan bakteri atau virus penyebab infeksi. Tujuan yang ingin dicapai dengan pemberian vaksin COVID-19 adalah menurunnya angka kesakitan dan angka kematian akibat virus ini.
Meskipun tidak 100% bisa melindungi seseorang dari infeksi virus Corona, vaksin ini dapat memperkecil kemungkinan terjadinya gejala yang berat dan komplikasi akibat COVID-19.
Selain itu, vaksinasi COVID-19 bertujuan untuk mendorong terbentuknya herd immunity atau kekebalan kelompok. Hal ini penting karena ada sebagian orang yang tidak bisa divaksin karena alasan tertentu.
Komentar atas Pelaksanaan Vaksinasi Dosis 1
Formulir Penulisan Komentar
AUDIO 2
Kalender
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- "Sansara Murti": Wisata Edukasi Unik di Kalurahan Trimurti
- Bimtek KPPS Kalurahan Trimurti: Siap Sukseskan Pilkada 2024
- Ular Phyton Gegerkan Warga Mangiran, Trimurti, Setelah Mangsa Anak Entok
- Pelatihan Tari Kreasi
- Pelatihan Musik di TK Negeri Srandakan
- embuatan Lapangan Voli Gerso
- endampingan Belajar Mengajar di PAUD Kuncup Melati
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License