Peta Sebaran Covid 19 Kalurahan Trimurti
01 September 2021 11:10:01 WIB
Berikut update data terkini peta sebaran kasus baru Covid-19 di Kalurahan Trimurti Kapaneon Srandakan, hingga Rabu (1/9). Data terakhir yang dilansir dari FPRB Trimurti dan Puskesmas Srandakan menyatakan, total kumulatif kasus terkonfirmasi positif corona telah mencapai angka 37 pasien, data dirilis pada selasa (31/8).
Dengan rincian 29 menjalani isolasi mandiri dan 8 di rawat di rumah sakit. Penurunan angka terpapar covid juga mengalami penurunan merata di setiap Dusun. Hanya Dusun Bendo yang berada di zona merah sementara Gunungsaren Lor, Sawahan, Puron dan Puluhan Kidul masih berada di zona kuning.
Peta persebaran tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat. Disamping itu angka persebaran ini harapan kami dapat dijadikan kewaspadaan kita..
Harapan kami semua masyarakat di Kalurahan Trimurti tetap waspada dan tidak panik, tetapi mengikuti arahan Pemeritah bahwa mengurangi keluar rumah bila tidak penting, mengurangi berkumpul dengan banyak orang, rajin melakukan cuci tangan pakai sabun dan air mengalir, meningkatkan stamina tubuh serta perilaku hidup bersih dan sehat.
Komentar atas Peta Sebaran Covid 19 Kalurahan Trimurti
Formulir Penulisan Komentar
AUDIO 2
Kalender
Tautan
AUDIO
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Musyawarah Kalurahan Trimurti Bahas Strategi Penanggulangan Kemiskinan Secara Tematik
- Upacara Hari Pendidikan Nasional 2025 di SMA Negeri 1 Srandakan
- Rapat Koordinasi Penanganan Stunting Kalurahan Trimurti Libatkan Berbagai Unsur Lintas Sektor
- Mahasiswa Poltekkes Jogja Gelar Kelas PMT Berbasis Pangan Lokal di Padukuhan Jetis
- Akhir Kisah Jembatan Srandakan 1
- Jalan Sehat dan Sapa Warga, Forkompimkap Srandakan Pantau Progres Pembangunan DAM Srandakan
- Jebolnya Dam Sementara di Selatan Jembatan Srandakan 2
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
