Mangayubagya Tingalan Jumenengan Dalem Sri Sultan Hamengku Buwono X

08 Maret 2021 09:47:30 WIB

Kalurahan Trimurti mengucapkan "Turut berbahagia atas Ulang Tahun Kenaikan Takhta Sri Sultan Hamengku Buwono X".
Pada Hari Selasa Wage, 7 Maret 1989 atau 29 Rejeb, Tahun Wawu 1921, KGPH Mangkubumi dinobatkan sebagai Raja ke-10 Keraton Kasultanan Yogyakarta dengan gelar Sri Sultan Hamengku Buwono X dengan permaisuri bergelar Gusti Kanjeng Ratu Hemas.

Hari ini, 7 Maret 2021, Ngarsa Dalem genap bertakhta selama 32 tahun berdasarkan hitungan tahun Masehi.

Sementara itu, berdasarkan hitungan tahun Jawa, Sri Sultan Hamengku Buwono X genap bertakhta selama 33 tahun pada Hari Sabtu Pon 29 Rejeb, Tahun Jimakir 1954 atau tanggal 13 Maret 2021.

Komentar atas Mangayubagya Tingalan Jumenengan Dalem Sri Sultan Hamengku Buwono X

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License